Sebelumnya, kita telah membahas mengenai Self-Care dan Self-Love. Terkait dua hal tersebut, kita juga sudah memberikan contoh metode yang dapat kamu terapkan secara mandiri, yaitu Journaling. Nah, kali ini, kita mau kasih tau lagi nih metode lain yang bisa kamu gunakan juga secara mandiri pada situa...
Mungkin kata “syukur” sudah sering kali teman-teman dengar sehari-hari, seperti ketika mengalami kegagalan, kekalahan atau kehilangan. Bersyukur membantu individu fokus pada apa yang dimiliki daripada apa yang kurang mereka miliki. Perasaan bersyukur juga membuat individu terhubung lebih erat de...
Nah, sekarang kita masuk ke pembahasan mengenai upaya yang dapat dilakukan untuk mencegah dan mengatasi bullying, termasuk melindungi pihak terlibat. Selain adanya pelaku dan korban bullying, tindakan ini juga tidak terpisahkan dari dua pihak lain yang memiliki peran besar bagi anak, yaitu orang tua...
Ketika kita bicara soal bullying, berapa kejadian yang muncul di pikiran teman-teman? Sebenarnya, kalau kita perhatikan, bullying bisa muncul di mana saja. Namun, bullying atau perudungan tampak seperti suatu permasalahan yang selalu muncul di dunia pendidikan. Banyak individu menyuarakan pendapatny...
Masih berkaitan dengan perkembangan teknologi, seperti yang telah kita bahas di artikel sebelumnya, selanjutnya kita coba berfokus pada penggunaan gadget itu sendiri terutama pada anak usia dini, sebuah hal yang sudah biasa ditemui di era sekarang. Orang tua kerap memberikan gadget agar anak dapat b...
Kebebasan akses di internet dan media komunikasi yang juga bebas sensor menjadikan pornografi mudah didapatkan dan beredar di masyarakat, termasuk anak-anak dan remaja. Internet pun membuat materi pornografi sangat variatif, bukan hanya gambar, potongan video klip, gambar bergerak, dengan mudah dite...
UNICEF mendefinisikan School readiness, atau kesiapan sekolah sebagai kesesuaian atau kecocokan antara anak dengan lingkungan pembelajaran yang berstruktur, serta dapat mendukung dan mendorong perkembangan yang optimal. Secara awam, kesiapan sekolah dipahami masyarakat sebagai kapabilitas akademik a...
Ketika kita membicarakan mengenai masalah kesehatan mental dan orang-orang yang sedang berjuang/memiliki riwayat terkait kesehatan mental, pasti pernah terlihat beberapa topik/saran terkait menceritakan hal tersebut kepada orang lain, atau sulitnya untuk terbuka pada orang lain. Nah, tahukah kamu ap...
Self-Diagnosis, bisa kita artikan sebagai tindakan melakukan diagnosis terhadap diri sendiri berdasarkan informasi tertentu, terutama informasi yang didapat melalui internet. Saat ini, internet telah menyediakan berbagai informasi seputar kesehatan (fisik dan mental) yang membantu seseorang mengenal...
Sebelumnya, kita sudah pernah membahas mengenai Self-Care dan Self-Love. Buat kalian yang belum tau, jangan lupa cek artikel sebelumnya ya! Kali ini, terkait dengan Self-Care, kita mau membahas mengenai journaling, sebuah metode terapeutik yang bisa dikatakan paling gampang buat diterapkan. Pernah p...